Pengajian
rutin malam minggu, 23 november 2013
Memasuki
juz ke 6 dan aku pun ikut membaca sekitar 60 ayat dari juz ke 6 Al-Quran
tersebut.
Lalu
mendengarkan taklim pak Kyai Haji Munir Safaat kajian kitab Mouijatun Mukminin.
Kali
ini tentang " Sesuci " yakni mensucikan badan dhohir dengan cara
membersihkan diri dari hadast, najis, haid dan membersihkan kotoran - kotaran
seperti keringat, dll.
Siapa
pun yang hatinya suci pasti perilaku perkataan, perbuatan dan tindakan
baik.
Mensyukuri
nikmat Allah harus jangan ada maksiat.
Dzikir
yang baik adalah sesuai dengan kebutuhan.
Semoga
kita terhindar dari sifat sombong, bakhil, uzub, kufur nikmat dan penyakit hati
lainnya seperti penyakit Sum'ah yakni suatu penyakit hati yang segala amal
perbuatan ingin dilihat dan diketahui serta dipuji orang lain.
Semoga
bermanfaat, aammiinn.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar